Skip to main content

Contoh Soal US Simulasi Digital SMK dan Jawaban Tahun 2023

Contoh Soal US Simulasi Digital SMK dan Jawaban Tahun 2023
Centralpendidikan.com - Pada artikel ini, kami akan membahas Contoh Soal Ujian Sekolah Simulasi Digital SMK dan Jawaban Tahun 2023. Sebagai bahan untuk pembelajaran menjelang Ujian Sekolah (US) di mapel Dasar Bidang Keahlian simulasi digital SMK. Terutama bagi bapak/ibu guru yang sedang mempersiapkan naskah untuk ujian tersebut.

Simulasi digital dikategorikan sebagai pembelajaran Dasar Bidang Keahlian untuk sistem pengajaran bengkel / produktif. Dengan penerapan yang diberlakukan sejak peresmian kurikulum 2013

Contoh Soal US Simulasi Digital SMK dan Jawaban Tahun 2023

Contoh Soal US USBN Simulasi Digital SMK dan Jawaban

Jumlah soal adalah 45 butir dan bisa dikerjakan secara online serta offline, dalam format PDF gratis (di akhir artikel). Dikarenakan sistem pembelajaran yang banyak berubah sejak adanya pandemi, dan siswa dianjurkan untuk mengakses materi soft file. Membagikan soal US USBN Simulasi Digital SMK sebagai sarana alternatif untuk mendukung hal tersebut. 


Kunci jawaban sudah kami berikan per masing - masing soal, terutama pilihan ganda.

Selamat mengerjakan..

1. Siklus pengolahan data computer terdiri dari tiga tahapan, yaitu …
a. Proses-output-input 
b. Proses-input-output 
c. Output-proses-input 
d. Input-proses-output 
e. Input-output-proses
Jawaban : D

2. Untuk membatalkan perintah adalah dengan mengklik toolbar …
a. Undo 
b. Redo 
c. Save
d. Print preview 
e. Paste
Jawaban : A

3. Untuk mengatur baris pertama dalam paragraf agar menjorok ke dalam adalah fungsi …
a. Hanging indent 
b. Left indent
c. Right indent
d. Special indent 
e. First line indent
Jawaban : E

4. Perintah yang digunakan untuk menyimpan file dengan nama lain ( berbeda dengan nama aslinya) adalah …
a. File type 
b. Save in 
c. Save
d. Save as
e. File name
Jawaban : D

5. Didalam page setup ada pilihan margin, yang digunakan untuk …
a. Memilih ukuran kertas 
b. Mengapus halaman
c. Memilih halaman yang dicetak
d. Menentukan batas area pengetikan 
e. Menambah halaman
Jawaban : D

6. Untuk membuat tabel di MS.word adalah … 
a. insert - table - tentukan baris dan kolom 
b. home - insert – table
c. home - insert - table - tentukan baris dan kolom 
d. table - insert - tentukan baris dan kolom
e. page layout - layout - tentukan baris dan kolom
Jawaban : A

7. Agar paragraf yang dibuat menjadi rata kanan kiri maka dapat diatur menggunakan menu dari paragraph, yaitu, ....
a. Left
b. Right 
c. Justify
d. Left and Right
e. Center
Jawaban : C

8. Berikut adalah fungsi Microsoft Excel kecuali …
a. Menghitung angka
b. Menyajikan presentasi 
c. Membuat grafik
d. Menyisipkan teks
e. Menyisipkan gambar
Jawaban : B

9. Pada program Word, tombol shortcut keyboard untuk mencetak dokumen dapat menggunakan kombinasi tombol …
a. Ctrl + C 
b. Ctrl + N 
c. Ctrl + P 
d. Ctrl + S 
e. Ctrl + V
Jawaban : A

10. Pada program Word, untuk menyisipkan gambar, table, dan Clip Art, maka kita harus memilih menu …. 
a. Insert
b. View
c. Home
d. References 
e. Review
Jawaban : A

11. Pada program Word, untuk mengatur Margin dokumen, ukuran kertas, orientasi kertas, maka kita harus memilih menu …
a. View
b. Page Layout 
c. Mailings
d. Home 
e. Design
Jawaban : B

12. Untuk menyisipkan Header dan Footer pada dokumen …
a. Insert > Header dan Footer 
b. Home > Header dan Footer
c. Review > Header dan Footer 
d. New > Header dan Footer
e. Open > Header dan Footer
Jawaban : A

13. Untuk mencetak hanya range tertentu sesuai dengan yang diblok menggunakan perintah …
a. Print Area 
b. Print Setup
c. Print Preview
d. Clear Print Area 
e. Print
Jawaban : A

14. Perintah yang digunakan untuk membuat grafik adalah …
a. Format object 
b. Edit chart
c. Insert chart
d. Format chart 
e. Insert object
Jawaban : C

15. Jika kita memilih kertas orientasi portrait, maka bentuk kertas menjadi …
a. Diagonal 
b. Horizontal
c. Corner
d. Vertikal 
e. Simetris
Jawaban : D

16. Sekumpulan dari beberapa Cell disebut …
a. Row
b. Workbook 
c. Range
d. Sheet
e. Worksheet
Jawaban : C

17. Deretan memanjang yang dilambangkan dengan abjak A-Z dan seterusnya disebut
a. Row
b. Column 
c. Sheet
d. Cell
e. Range
Jawaban : B

18. Pada Cell C1, C2, C3, C4, dan C5 berturut-turut berisi 34, 30, 28, 33, dan 29. Jika pada Cell C6 berisi fungsi = Max ( C1: C5 ), maka akan menghasilkan angka ...
a. 28 
b. 29 
c. 30 
d. 33 
e. 34
Jawaban : E

19. Pada program aplikasi pengolah angka ( Microsoft Excel ), untuk menghitung nilai rata-rata menggunakan rumus …
a. SUM
b. MIN 
c. MAX
d. AVERAGE
e. COUNT
Jawaban : D

20. Operasi perpangkatan pada operator aritmatika dilambangkan dengan …
a. # 
b. + 
c. / 
d. * 
e. ^
Jawaban : E

21. Berikut ini adalah formula yang terdapat didalam program aplikasi Microsoft Excel kecuali …
a. IF
b. SUMIF
c. VLOOKUP
d. NOW
e. COUNT
Jawaban : D

22. Untuk menyisipkan satu baris kosong adalah dengan perintah …
a. Insert, column 
b. Insert, cell
c. Insert, row
d. Insert, workbook 
e. Insert, sheet
Jawaban : C

23. Bacaan "Number of copies", pada menu print berguna untuk…
a. Menentukan jumlah cetakan yang diinginkan 
b. Mencetak halaman tertentu
c. Mengatur penggunaan tinta printer 
d. Mencetak seluruh halaman
e. Mencetak halaman yang aktif
Jawaban : A

24. Berikut ini yang digunakan untuk mengurutkan data adalah …
a. Sort 
b. Filter 
c. Copy 
d. Paste
e. Paste special
Jawaban : A

25. Untuk menggabungkan cell yang satu dengan cell yang lain dapat dilakukan dengan mengklik ikon …
a. Wrap text 
b. Center
c. Merge and cente
d. Orientation
e. Decrease indent
Jawaban : C

26. Shortcut yang digunakan untuk membuat workbook baru adalah …
a. Alt + F4 
b. Ctrl + A 
c. Ctrl + Z 
d. Ctrl + X 
e. Ctrl + N
Jawaban : E

27. ” + ” jenis pointer yang berfungsi untuk …
a. Untuk memilih cell 
b. Memindahkan cell
c. Memperlebar/ mempersempit baris 
d. Memperlebar/ mempersempit kolom 
e. Mengcopy cell
Jawaban : E

28. Perhatikan gambar grafik berikut.


Grafik tersebut menggunakan jenis grafik …
a. Pie 
b. Line
c. Bar
d. Column
e. Area
Jawaban : D

29. Lembar kerja pada program aplikasi presentasi ( Microsoft PowerPoint ), disebut …
a. Workbook 
b. Sheet
c. Menu 
d. Book 
e. Slide
Jawaban : E

30. Slide show dalam MS. Power point berfungsi untuk…
a. Menampilkan keseluruhan slide di layar kerja dalam bentuk ukuran kecil 
b. Melakukan pilihan terhadap object tertentu
c. Untuk menangani file, menyisipkan object baik gambar atau grafik 
d. Menampilkan tayangan sebuah slide
e. Menambahkan animasi
Jawaban : D

31. Ekstensi pada program aplikasi presentasi ( Microsoft PowerPoint ) adalah …
a. *.docx 
b. *.xlsx 
c. *.jpg
d. *.pptx 
e. *.exe
Jawaban : D

32. Pada program aplikasi presentasi ( Microsoft PowerPoint ), untuk mengganti background pada slide terdapat pada menu …
a. Animations 
b. Design
c. Home
d. Review
e. Slide Show
Jawaban : B

33. Tombol F5 pada power point 2007 berfungsi untuk …
a. menutup file
b. mencetak data
c. cara cepat menampilkan presentasi 
d. cara cepat membuka file
e. sama seperti tombol backspace
Jawaban : C

34. Apa yang harus dipilih untuk menambahkan efek animasi pada power point 2007 …
a. Insert
b. Animation 
c. New
d. Save 
e. View
Jawaban : B

35. Fungsi dari Microsoft Powerpoint adalah…. 
a. Program pengolah kata
b. Program basis data 
c. Sistem operasi
d. Program presentasi
e. Program pengolah gambar
Jawaban : D

36. Disebut apa file presentasi yang dicetak lebih dari satu slide dalam satu halaman….
a. Handouts 
b. Slide
c. outline view 
d. notes pages 
e. printing
Jawaban : A

37. Untuk menambahkan slide baru kita dapat menggunakan cara....... 
a. View - New Slide
b. Edit – New Slide
c. Format - New Slide 
d. Slide - New Slide
e. Insert – New Slide
Jawaban : D

38. Animasi pengaturan slide pada saat ditampikan disebut …
a. efek transisi
b. efek slide
c. efek animasi 
d. efek layout
e. media clip
Jawaban : A

39. Untuk Membuat teks dengan berbagai variasi dapat menggunakan ... 
a. Clip art
b. Shapes
c. Word art 
d. Smart art 
e. Text box
Jawaban : A

40. Lambang atau gambar yang mengandung perintah / eksekusi tertentu disebut …
a. Document 
b. Program
c. Shortcut
d. Setting 
e. Icon
Jawaban : E

Soal Essay 

1. Jelaskan tentang komunikasi dalam jaringan! 
2. Apa manfaat yang dapat anda peroleh saat berkomunikasi dengan menggunakan jaringan? 
3. Jelaskan cara memulai Microsoft Access! 
4. Jelaskan tujuan melakukan komunikasi dalam jaringan! 
5. Jelaskan cara menutup File Database!

Contoh Soal US Simulasi Digital SMK dan Jawaban Tahun 2023 PDF, DOWNLOAD

Terima kasih telah membaca artikel "Contoh Soal Ujian Sekolah Simulasi Digital SMK dan Kunci Jawabannya" Semoga artikelnya bermanfaat untuk warga sekolah SMK sekalian .
Ki Hajar Dewantara : “Ing Ngarsa Sung Tuladha Ing Madya Mangun Karsa Tut Wuri Handayani”,- Di depan memberi contoh, di tengah memberi semangat dan di belakang memberikan kekuatan.