Skip to main content

Soal PAT Sejarah Peminatan Kelas X SMA Tahun 2023 dan Jawabannya

Soal PAT Sejarah Peminatan Kelas X SMA Tahun 2023 dan Jawabannya
Soal Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Ujian Kenaikan Kelas (UKK) di mapel Sejarah Peminatan tingkat SMA/MA Kelas 10 jurusan IPS/IIS beserta jawabannya. Contoh Soal PAT Sejarah Peminatan dapat didownload dan dipergunakan untuk memudahkan bapak/ibu guru dalam proses penyusunan naskah ujian mendatang

Sedangkan siswa bisa mempelajarinya untuk mendapatkan nilai terbaik sesuai Standar Kompetensi Lulusan di satuan pendidikan.

Penilaian Akhir Tahun dilakukan satuan pendidikan untuk mengukur capaian hasil belajar siswa dan menjadi syarat Kenaikan Kelas ke tingkat selanjutnya. Soal Penilaian Akhir tahun disusun berdasarkan KI (Kompetensi Inti) dan KD (Kompetensi Dasar) dari materi Sejarah Peminatan kelas X.

Soal PAT Sejarah Peminatan SMA

Soal PAT Sejarah Peminatan Kelas X SMA Tahun 2023 dan Jawabannya

Selanjutnya, dokumen Soal PAT/UKK SMA Kelas 10 mapel Sejarah Peminatan disediakan masing-masing berjumlah 25 butir dan 45 butir soal pilihan ganda dan essay yang dapat didownload kemudian dibuka lewat mobile atau pun perangkat desktop menggunakan aplikasi Foxit Reader, Nero, Adobe Acrobat, Pdf Reader, dll.

Selamat mengerjakan..
(Full PDF di akhir artikel)

1. Berpindah - pindah dari satu tempat ketempat lainnya yang bergantung dari alam adalh ciri pola hidup pra aksara disebut juga istilahnya *
a. Nomaden
b. Sokraden
c. Transmigrasi
d. Somaden
e. Deviden

2. Zaman pra aksara di Indobesia mulai mengenal tulisan pada Abad *
a. 3
b. 6
c. 4
d. 7
e. 5

3. Sedangkan keprcayaan bahwa benda - benda Hidup atau Mati mempunyai kekuatan gaib dan suci disebut juga *
a. Kunomlitikum
b. Totemisme
c. Dinamisme
d. Modelitikum
e. Animisme

4. Seperti di Yunani sama persis di Romawi juga mengenal banyak dewa, sedangkan dewa yang dijuli sebagai pemimpinnya adalah *
a. Jupiter
b. Merkurius
c. Venus
d. Mars
e. Neptunus

5. Dalam Peradabn Romawai Kuno sudah sangat maju yaang di tandai dengan adanya hli filsafat terkenal dibidangnya seperti filsafat ahli tata bahasa, pidato, sejarah, sastra dan obat - obatan, Dimanakah Letak Kerajaan Romawi itu *
a. Perancis
b. Belanda
c. Inggris
d. spanyol
e. Italia

6. Batu Yang berkakikan Menhir, berfungsi untuk sesaji atau pemujaan kepada Roh atau nenek moyang disebut *
a. Warupa
b. Dolmen
c. Kubur Batu
d. Sarkofagus
e. Arca

7. Masa perkakasa dari Logam mulai dikenal oleh manusia purba, adapun cetaknnya untuk membuat ada 2 tekhnik yaitu *
a. Teknik Tuang dan Lilin
b. Teknik Kayu
c. Teknik Batu
d. Teknik Tanah Liat
e. Teknik Air

8. Kepercayaan Yunani Kuno yag banyak memuja dewa atau Politiesme, adapun Dewa Tertinggi Yunani adlah *
a. Hermes
b. Apollo
c. Poseideon
d. Zeus
e. ares

9. Sedangkan Dewa yang dijuli Dewa Perang pada peradaban Romawi adalah *
a. Mars
b. Jupiter
c. Neptunus
d. Merkurius
e. Venus

10. Manusia Purba yang menyerupai manusia Modern adalah *
a. Homo Austromilanesoid
b. Homo wajakensis
c. Homo mongoloid
d. Homo Sapiens
e. Homo Soloensis

11. Arti dari Saya datang saya melihat saya menang arti dari kalimat bahasa latinnya *
a. Veni Vidi Vici
b. Phitaghoras
c. Veni Vici Vedi
d. Aljabar
e. Vidi Vici Veni

12. Menurut Siapakah Bahasa yang di gunakan di Nusantara berasal dari Austronesia berasal darri Campa Vietnam *
a. Prof.Dr. Raden Pandji Soewirjo
b. Gustav HR Von Koenigswald
c. H. Kern
d. Duljfjes
e. B.D Reitchoten

13. Dalam Kebudayaan Maya ada Suku Maya yang terkenal dalam arsitekturnya sangat tinggi, dimanakah letak daerahnya *
a. Amerika
b. Meksiko
c. Chili
d. Brasil
e. Portugal

14. Peneltian manusia Purba di Trinil dilakukan olahEugine Dubois, dimankah Letak Trinil itu *
a. Flores
b. Jawa Timur
c. Kalimatntan Tengah
d. Sulawesi
e. Jawa Barat

15. Kepercayaan terhadap Roh Nenek Moyang disebut juga *
a. Animisme
b. Dinamisme
c. Totemisme
d. Neolitikum
e. Mesolitikum

16. Sisa - sisa atau bekas jasad makhluk hidup dimasa lalu yang telah menjadi batu atau mineral di sebut *
a. Kala
b. Purba
c. Fosil
d. Wajak
e. Lembah sungai

17. Orang Tiongkok Kuno telah mengenal tulisan Piktograf pada masa dinasti *
a. Sung
b. Syang
c. Sui
d. Tang
e. Chin

18. Pembagian Tugas dan kelas dalam masyrakat Hindu yang didaskan ats keturunan adalah istilah *
a. kasta
b. Sudra
c. Waesa
d. Ningrad
e. Pribumi

19. Siapakah Pelopor arkeolog Indonesia *
a. Gustav HR Von Koenigswald
b. Prof.Dr. Raden Pandji Soewirjo
c. Duljfjes
d. Prof.Dr. Raden Pandji Soejono
e. Prof.Dr. Raden Pandji Soegiono

20. Masyarakat Indonesia Telah mengeal angin musim, Bntang biduk selatan, bintang pari (lintang ubug Penceng) untuk menuju arah selatan, maksud kalimat diatas yang sesuai adalah Ilmu… *
a. zodiak
b. Melaut
c. Astronomi
d. Nujum
e. asteroid

21. Masa kehidupan manusia sebelum mengenal tulisan disebut *
a. masa modern
b. masa sulit
c. Masa kini
d. Masa Pra Aksara
e. masa kelam

22. Untuk Dewi Kecantikan dan Cinta di Yuanani Kuno Adalah *
a. Apollo
b. Palas athena
c. Aphrodite
d. ares
e. Hermes

23. Penemu Fosil (purbakala) Sangiran adalah *
a. Eugene Debois
b. L.J.C Van Es
c. Mike Morwood
d. P.E.C Schemulling
e. B.D Reitchoten

24. Zaman Batu Tua disebut Juga *
a. Modelitikum
b. Mesolitikum
c. Neolitikum
d. Kunomlitikum
e. Paleolitikum

25. Volume Otaknya melbihi 900 cc, ciri - ciri dari *
a. Pithecanthropus javakenesis
b. Pithecanthropus erectus
c. Pithecanthropus robustus
d. Pithecanthropus soloentesis
e. Pithecanthropus dubuls

Selengkapnya, bagi yang ingin mendownload dua paket Soal UKK Sejarah Peminatan SMA bisa melalui tautan yang ada di bawah ini:
Demikian artikel tentang Soal PAT Sejarah Peminatan Kelas 10 SMA dan Kunci Jawabannya. Semoga bermanfaat.
Ki Hajar Dewantara : “Ing Ngarsa Sung Tuladha Ing Madya Mangun Karsa Tut Wuri Handayani”,- Di depan memberi contoh, di tengah memberi semangat dan di belakang memberikan kekuatan.