Skip to main content

Contoh Soal PTS Agama Kristen Kelas 7 Semester 2 2022/2023 ONLINE

Contoh Soal PTS Agama Kristen Kelas 7 Semester 2 2022/2023 ONLINE
Berikut ini adalah Contoh Soal PTS Agama Kristen Kelas 7 Semester 2. Dapat dikerjakan secara online dan bisa diunduh sesuai kebutuhan bapak/ibu guru dalam mengerjakan penyusunan naskah asli penilaian tengah semester (genap) tahun 2023 mendatang.

Materi PTS Agama Kristen Kelas 7 diambil dari kisi - kisi kurikulum 2013 yang telah dibuat oleh guru pengajar. Tentunya didasarkan dari apa yang telah diajarkan selama 3 bulan terakhir ini.

Jumlah keseluruhan soal adalah 20 butir berbentuk pilihan ganda, lengkap beserta kunci jawaban yang telah dipisah dan diletakkan di file PDF terkait.

Contoh Soal PTS Agama Kristen Kelas 7 Semester 2 2022/2023 ONLINE

Contoh Soal & Jawaban PTS Bahasa Inggris Kelas 9 Semester 2

Contoh Latihan Soal PTS Agama Kristen Kelas 7 Semester 2 (Genap) dan Jawaban yang kami bagikan diambil dari referensi naskah / arsip tahun sebelumnya, gunakan dan cocokkan terlebih dahulu dengan materi pembelajaran tatap muka sekarang.

Selamat mengerjakan.

Lampiran Pdf  (LENGKAP)+ Jawaban

1. Salah satu ciri fisik ras Malayan Mongoloid adalah...
a. Muka oval
b. Mata sipit
c. Kulit hitam
d. Rambut pirang

2. Tempat ibadah umat Konghucu adalah...
a. Klenteng
b. Pura
c. Vihara
d. Gereja

3. Nelayan, petani, guru, merupakan contoh keberagaman antargolongan yang dikelompokkan berdasarkan...
a. Pekerjaan
b. Usia
c. Status sosial
d. Tingkat ekonomi

4. Kitab suci umat Kristen adalah...
a. Tri Pitaka
b. Weda
c. Injil
d. Al-Qur`an

5. Tempat ibadah umat Budha adalah...
a. Vihara
b. Gereja
c. Pura
d. Klenteng

6. Tempat ibadah umat Hindu adalah...
a. Pura
b. Gereja
c. Vihara
d. Klenteng

7. Lambang negara Indonesia adalah...
a. Garuda Pancasila
b. Pancasila
c. NKRI
d. Bhinneka Tunggal Ika

8. Salah satu ciri fisik ras Asiatic Mongoloid adalah...
a. Kulit hitam
b. Mata sipit
c. Muka oval
d. Rambut pirang

9. Arti semboyan Bhinneka Tunggal Ika adalah...
a. Berbeda-beda tetapi tak satu jua
b. Berbeda-beda tujuan tetapi tetap sama
c. Berbeda-beda tetapi tetap tak sama
d. Berbeda-beda tetapi tetap satu jua

10. Salah satu contoh toleransi antarumat beragama adalah...
a. Menolak pembangunan gereja di lingkungan kampungnya
b. Tidak mengolok-olok bentuk fisik
c. Menghormati umat agama lain yang sedang beribadah
d. Memaksa orang lain untuk mengikuti kepercayaan yang dianutnya

11. Suku yang berada di pulau Papua adalah...
a. Dayak
b. Toraja
c. Asmat
d. Betawi

12. Salah satu ciri fisik ras Melanesoid adalah...
a. Mata sipit
b. Muka oval
c. Rambut pirang
d. Kulit hitam

13. Salah satu ciri fisik ras Kaukasoid adalah...
a. Mata sipit
b. Muka oval
c. Rambut pirang
d. Kulit hitam

14. Tempat ibadah umat Kristen adalah...
a. Klenteng
b. Vihara
c. Pura
d. Gereja

15. Kitab suci umat Islam adalah...
a. Injil
b. Al-Qur`an
c. Tri Pitaka
d. Weda

16. Berikut merupakan nama-nama suku bangsa yang berasal dari Indonesia, kecuali...
a. Aborigin
b. Sunda
c. Dayak
d. Asmat

17. Kitab suci umat Budha adalah...
a. Injil
b. Al-Qur`an
c. Tri Pitaka
d. Weda

18. Jumlah Provinsi di Indonesia saat ini adalah...
a. 35
b. 32
c. 33
d. 34

19. Kitab suci umat Hindu adalah...
a. Tri Pitaka
b. Injil
c. Al-Qur`an
d. Weda

20. Contoh kerjasama yang dilakukan di lingkungan sekolah adalah...
a. Ikut kegiatan ronda
b. Gotong-royong dalam membangun masjid desa
c. Melaksanakan kegiatan piket
d. Berhenti saat lampu lalu lintas menyala merah
  • Soal PTS Agama Kristen Kelas 7 Semester 2 versi 1 (Jawaban) : DOWNLOAD
Demikian artikel Contoh Soal PTS Agama Kristen Kelas 7 Semester 2 2022/2023 ONLINE. Semoga bermanfaat bagi penyelenggara pendidikan di Indonesia.
Ki Hajar Dewantara : “Ing Ngarsa Sung Tuladha Ing Madya Mangun Karsa Tut Wuri Handayani”,- Di depan memberi contoh, di tengah memberi semangat dan di belakang memberikan kekuatan.